JUM'AT BERKAH

Selasa, 22 Pebruari 2022 | 6991 Kali
JUM

 

 

Purwokerto - Bappedalitbang Kabupaten Banyumas menggelar Jumat Berkah sebagai wujud kepedulian terhadap sesama, terutama di masa pandemi seperti sekarang (Jumat 18 Febuari 2022)
Kegiatan Jumat Berkah dilakukan Bappeda Kabupaten Banyumas dengan membagikan sembako kepada tukang becak, tukang sapu, tukang sampah, dan masyarakat lain yang membutuhkan.
"Di masa pandemi seperti sekarang, kepedulian terhadap sesama sangat dibutuhkan. Insya Allah saya akan adakan secara rutin Jumat Berkah ini. Mudah-mudahan bermanfaat bagi kaum dhuafa," ujar Ir. Kristanta M.Si Kepala Bappedalitbang Kabupaten Banyumas. Kegiatan Jumat Berkah ini sendiri merupakan kepedulian Bappedalitbang Kabupaten Banyumas terhadap masyarakat. Ir. Kristanta, M.Si mengatakan bahwa Bappedalitbang Kabupaten Banyumas harus hadir di tengah kesulitan masyarakat dan menjadi solusi, serta lakukan tindakan yang berdampak kesejahteraan masyarakat.

Related Posts

Komentar