Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah
Selasa, 11 Maret 2025 Bappedalitbang menyelenggarakan "Forum Lintas Perangkat Daerah Kabupaten Banyumas Tahun 2025 fokus Bidang Pemerintahan & Pembangunan Manusia" dalam rangka Penyusunan Rencana Kerja (Renja) Perangkat Daerah Tahun 2026.
Dengan mengusung tema: "Meningkatkan Tata Kelola Pemerintahan yang Berdaya Saing, Berintegritas, Aspiratif dan Kolaboratif".
Acara ini dipimpin oleh Plt. Asisten Administrasi Umum - Djoko Setiono, S.Sos., CGCAE. bersama Kepala BKPSDM Kab. Banyumas - Ir. Eko Prijanto, ST. dan Kepala Bappedalitbang Kab. Banyumas - Dedy Noerhasan, ST. M.Si.
https://www.instagram.com/reel/DHDRamTNNah/?utm_source=ig_web_copy_link&igsh=MzRlODBiNWFlZA==